Month: December 2024
Kujungan Komandan Kodim Mamuju bersama anggota DPRD Sulawesi Barat di UPTD BPHMT -IB
Kalukku—Selasa, 24 Desember 2024, UPTD Balai Perbibitan Hewan dan Menara Teknologi (BPHMT) dan Inseminasi Buatan (IB), Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, dan Peternakan, mendapat kunjungan istimewa dari Komandan Kodim Mamuju, Kolonel Inf. Andik Siswanto, S.I.P., M.I.Pol., bersama anggota DPRD Sulawesi Barat, M. Khalil Gibran. Dalam kunjungan tersebut, keduanya didampingi oleh Kepala UPTD BPHMT IB, Nurdin, S.Pt.,…